
Raphael Varane ke MU
Agen Berita – Resmi, Raphael Varane ke MU Dan kabar Buruk dari Alex Telles, Raphael Varane resmi bergabung ke Manchester United atau MU pada Selasa (27/7/2021). Dia diboyong dari Real Madrid dengan transfer 50 juta euro.
Harga ini ternyata menjadi nilai penjualan terbesar keempat dalam sejarah Real Madrid. Di tengah pandemi seperti sekarang, harga seperti Varane tentu sedikit mengejutkan.
Kehilangan Ramos dan Varane, Bagaimana Pertahanan Real Madrid Musim Ini? Perginya Raphael Varane yang pasti sudah meninggalkan “lubang” di pertahanan Madrid. Los Blancos kini kehilangan dua bek tengah sekaligus yaitu Varane dan Sergio Ramos.
Meski begitu, Madrid menilai penjualan Varane menguntungkan. Soalnya sang pemain hanya menyisakan satu musim di Real Madrid.
Bursa Transfer: Resmi, Raphael Varane ke MU
Manchester United (MU) resmi mendatangkan Raphael Varane dari Real Madrid. Setan Merah langsung mengumumkan kedatangan bek asal Prancis itu lewat SLOT ONLINE TERPERCAYA .
“Manchester United dengan senang hati mengumumkan adanya kesepakatan dengan Real Madrid soal transfer bek Prancis dan juara Piala Dunia, Raphael Varane.” tulis MU.
MU Dapat Kabar Buruk Jelang Dimulainya Musim 2021-2022
Manchester United mendapat kabar buruk jelang dimulainya Liga Inggris 2021-2022. Bek kiri Alex Telles dipastikan tak bisa membela MU di awal musim baru.
Alex Telles mengalami cedera perngelangan kaki saat mengikuti sesi latihan pra musim pekan lalu. Akibat cedera tersebut pemain asal Brasil itu akan absen beberapa pekan.